RECO MANTEN

  • Trustfeed ratings Icon
  • Trustfeed ratings Icon
  • Trustfeed ratings Icon
  • Trustfeed ratings Icon
  • Trustfeed ratings Icon

Kabupaten Tulungagung, Indonesia

Heritage preservation

RECO MANTEN Reviews | Rating 4 out of 5 stars (7 reviews)

RECO MANTEN is located in Kabupaten Tulungagung, Indonesia on Grenjeng, Tulungrejo, Kec. Karangrejo. RECO MANTEN is rated 4 out of 5 in the category heritage preservation in Indonesia.

Address

Grenjeng, Tulungrejo, Kec. Karangrejo

Open hours

...
Write review Claim Profile

E

explorer family

Butuh perhatian instansi terkait supaya tetap terjaga kelestariannya

M

Mas Mus

salah satu cagar budaya kota tulungagung. situs ini berbentuk arca lingga yoni. masyarakat sekitar menyebutnya dengan nama Co Manten. lokasinya berada ditengah area persawahan yang ditanami tebu serta jalan kesini masih berupa jalan tanah setapak yang sedikit membuat saya kesulitan untuk mengunjunginya karena jalannya licin setelah terkena air hujan semalam. mari kita jaga dan lestarikan setiap peninggalan peradaban leluhur bangsa ini.

E

Endro Susilo

Reco Manten atau reco manten disebut juga situs tulungrejo merupakan sebuah Yoni yang terdapat Ukiran Naga dan juga terdapat Gana. yaitu dewa India yang menyangga dunia. Seperti atlas di yunani. Ini adalah termasuk yoni terbesar. dan menurut juru pelihara, dulu di sini ada satu patung yaitu patung dari ratu suhita.

H

Heni triani

suasananya sangat menyenangkan tempatnya masih sepi,udaranya sejuk,msuk ke tempat wisata ini pun gratis tnpa dipngut biaya apapun.

H

Heni Pudjowati

Salah satu situs bersejarah yang harus dijaga

G

gazkart ben beckmann

Cuma lewat tok

R

Ridwan Q

Belom tau, cuma lewat