Penangkaran Rusa Bawean

  • Trustfeed ratings Icon
  • Trustfeed ratings Icon
  • Trustfeed ratings Icon
  • Trustfeed ratings Icon
  • Trustfeed ratings Icon

Gresik Regency, Indonesia

Wildlife refuge· Tourist attraction

Penangkaran Rusa Bawean Reviews | Rating 4.4 out of 5 stars (7 reviews)

Penangkaran Rusa Bawean is located in Gresik Regency, Indonesia on Kepuh Tlk., Kepuh Teluk, Tambak. Penangkaran Rusa Bawean is rated 4.4 out of 5 in the category wildlife refuge in Indonesia.

Address

Kepuh Tlk., Kepuh Teluk, Tambak

Open hours

...
Write review Claim Profile

B

bella alya

Nothing to see here

S

Samuel Barrel

Penangkaran rusa asli Bawean. Lokasinya ada di dataran tinggi dan dapat dijangkau dengan mobil. Masih minim fasilitas umum

R

Ranggita Homaya

Penangkaran rusa bawean yang terbaik untuk melihat pemandangan alam yang indah dan mempesona

A

abdul wahab

Sempurna ! selain Alamnya yang indah mempesona ada lagi hewan yg tidak mudah dijumpai tidak lain hewan itu adalah hewan langka RUSA BAWEAN. Rusa khas tidak sama dengan rusa didaerah lain. Karena itu tepat sekali di Pulau Bawean dibuat Suakamargasatwa dalam bentuk Penangkaran Rusa Bawean.

H

Halim Santoso

Tempat penangkaran rusa Bawean yang sudah ditata rapi dan memperbolehkan wisatawan mendekat ke kandangnya. Pada jam tertentu, pengunjung bisa memberi makan langsung ke kawanan rusa didampingi oleh penjaga. Keberadaan rusa Bawean sempat hampir dinyatakan punah. Maka dari itu tempat penangkaran ini wajib dijaga kebersihannya waktu berkunjung supaya rumah rusa di sana terjaga kealamiannya sehingga mereka tidak terancam punah lagi.

V

verinda alviani

Pemandangan di penangkaran rusa bawean sangat indah untuk dilupakan, tempat yang sejuk untuk istirahat menikmati sore.

Y

Yosephin Lis Darna Silalahi

Kalau anda beruntung, anda dapat leluasa mengamati para rusa Bawean ketika mereka sedang diberi makan. Karena diluar itu, akan sulit sekali mencari penampakan para rusa dari balik pagar kandang yang ukurannya sangat luas. Jangan lupa untuk tidak membuat kegaduhan agar rusa-rusa ini tidak mudah stres dan kabur ke arah tengah kandang.